2/10/2010

Membuat Rating Artikel

Pada sebuah artikel, akan terlihat lebih hidup jika di ada fasilitas rate, supaya si pembaca bisa memberi nilai dari sebuah artikel yang kita buat, sayangnya pada blogger tidak menyediakan fitur ini, oleh karena itu, sekarang saya akan membagi sedikit tips, untuk menambahkan fitur rate pada setiap artikel di blog anda.

1. sudah pasti kita log in terlebih dahulu di blogger
2. Setelah itu, klik "layout" dan pilih "Edit HTML"
3. Jangan lupa untuk memberi tanda ceklist pada "Expand Widget templates"
4. Cari kode berikut pada kolom HTML

<!-- quickedit pencil -->
<b:include data='post' name='postQuickEdit'/>
</span>
</div>
5. Setelah itu, paste script berikut, tepat di bawahnya
<script language='JavaScript'>var OB_platformType = 1; var OB_demoMode = false;var OB_langJS =&#39;http://widgets.outbrain.com/lang_en.js&#39;;</script><script src='http://widgets.outbrain.com/OutbrainRater.js' type='text/javascript'/>
6. Klik "preview" untuk mengecek apakah telah berhasil atu belum (harusnya sih berhasil hehe...)
7. Setelah itu klik "save tempelate", dan selamat menikmati fitur rate baru pada blog anda!!!

Jangan lupa tinggalkan rate dan komentar anda pada blog ini!
terima kasih telah menyimak artikel dari saya,
semoga dapat memberikan sedikit manfaat bagi anda,
selamat hari rabu untuk yang merayakan,
sampai jumpa di artikel selanjutnya,
sekian dan terima kasih...

0 comments:

Post a Comment

 

.::MaoTau || Cari tau apa yang kamu MaoTau::. Copyright © 2009 Community is Designed by Bie